Kapolsek Berikan Pesan Kamtibmas di Desa Japura Lor

    Kapolsek Berikan Pesan Kamtibmas di Desa Japura Lor

    KAB. CIREBON - Kapolsek Pangenan Polresta Cirebon AKP BEKTI SETIAWAN SIP. MSI  beserta anggota Polsek lainnya melaksanakan patroli  sambang dialogis terhadap aparat desa dan  tokoh masyarakat Desa japura lor Kecamatan Pangenan.

    Dalam giat sambang tersebut Kapolsek Pangenan menyampaikan pesan – pesan kamtibmas antara lain.

    - Kapolsek Pangenan mengharpkan agar aparat desa dan para tokoh masyarakat dapat menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Pnagenan tetap kondusif.
    - Bersama-sama menjaga situasi  di wilayah hukum Polsek Pangenan aman dan kondusif.
    - Agar aparat desa dan para tokoh masyarakat selalu berkoordinasi dengan Polsek Pangenan apabila ada informasi yang dapat membuat gangguan Kamtibmas.
    - Agar para tokoh masyarakat memberikan himbauan kepada para pemuda agar menjauhi narkoba dan memberikan pemahaman bahwa narkoba selain melanggar hukum juga dapat membahayakan kesehatan penggunanya.

    Diharapkan dengan hadirnya Kapolsek Pangenan ke tengah-tengah masyarakat terciptanya komunikasi serta koordinasi yang baik antara aparat desa dan  tokoh-tokoh masyarakat, diharapkan polsek Pangenan  Selalu Aman dan Kondusif.

    Agus

    polrestacirebon kapolrestacirebon polri
    A. Subekti

    A. Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Babakan dan Forkopimcam Babakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Di Indonesia, Rakyat Lebih Percaya Cuitan Netizen daripada Omongan Pejabat?
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara

    Ikuti Kami